PONSEL cerdas (smartphone) menawarkan berbagai kemudahan, tak terkecuali
yang berbasis Android.banyak yang kikuk kalau memegang ponsel full
touchscreen,apa lagi saat akan sms atau mengetik kalimat dengan
cepat.Berikut ini enam Cara mengetik cepat di handphone android dengan software.
1. Gunakan Android Voice-to-Text
Fitur pengenal suara itu dapat ditemui pada ponsel berbasis Android 2,1 dan versi yang muncul sesudahnya. Berbekal Android Voice-to-Text, pengetikan dapat dilakukan melalui suara. Untuk menggunakannya, ketukkan microphone key yang terletak pada sudut kiri bawah keyboard. Cara lain, geser jari menyusuri keyboard dari kanan ke kiri. Tindakan itu akan memunculkan boks Speak Now. Jika boks sudah muncul, Anda dapat mulai bicara dan sistem akan menerjemahkan kata-kata dalam bentuk teks. Namun, saat ini sistem hanya mengenali kata-kata berbahasa Inggris seperti comma, point, sad face untuk mengetik tanda baca koma dan titik, serta ekspresi wajah sedih.
Fitur pengenal suara itu dapat ditemui pada ponsel berbasis Android 2,1 dan versi yang muncul sesudahnya. Berbekal Android Voice-to-Text, pengetikan dapat dilakukan melalui suara. Untuk menggunakannya, ketukkan microphone key yang terletak pada sudut kiri bawah keyboard. Cara lain, geser jari menyusuri keyboard dari kanan ke kiri. Tindakan itu akan memunculkan boks Speak Now. Jika boks sudah muncul, Anda dapat mulai bicara dan sistem akan menerjemahkan kata-kata dalam bentuk teks. Namun, saat ini sistem hanya mengenali kata-kata berbahasa Inggris seperti comma, point, sad face untuk mengetik tanda baca koma dan titik, serta ekspresi wajah sedih.
2. Pakai Vlingo
Aplikasi Vlingo dapat diunduh secara gratis di toko aplikasi online Android Market. Vlingo dapat mendiktekan suara pada ponsel berbasis Android. Aplikasi itu memiliki kemampuan yang lebih canggih ketimbang fungsi Voice-to-Text. Sebagai contoh, cukup dengan satu sentuhan pada layar, pengguna ponsel dapat langsung menghubungi nomor-nomor yang terdapat di dalam contact.
Vlingo juga dapat digunakan untuk membuat dan mengirim SMS dan email, mencari situs web, memberi petunjuk dan
membuka aplikasi lain hanya dengan mengucapkan beberapa patah kata. Untuk mengaktifkan Vlingo, ketuk widget pada home screen atau tekan Search pada ponsel.
Aplikasi Vlingo dapat diunduh secara gratis di toko aplikasi online Android Market. Vlingo dapat mendiktekan suara pada ponsel berbasis Android. Aplikasi itu memiliki kemampuan yang lebih canggih ketimbang fungsi Voice-to-Text. Sebagai contoh, cukup dengan satu sentuhan pada layar, pengguna ponsel dapat langsung menghubungi nomor-nomor yang terdapat di dalam contact.
Vlingo juga dapat digunakan untuk membuat dan mengirim SMS dan email, mencari situs web, memberi petunjuk dan
membuka aplikasi lain hanya dengan mengucapkan beberapa patah kata. Untuk mengaktifkan Vlingo, ketuk widget pada home screen atau tekan Search pada ponsel.
3. Manfaatkan Google Voice Actions
Fitur yang baru diluncurkan beberapa hari lalu itu hanya dapat digunakan di ponsel-ponsel berbasis Android 2,2. Google Voice Actions bekerja dengan mengombinasikan kemampuan mengenali suara dan fungsi pencarian (Search) pada ponsel. Sejumlah perintah pada Voice Actions mirip dengan yang terdapat pada Vlingo. Sebut saja perintah send text to, call, send e-mail to, navigate to, directions to dan map of. Meski begitu, ada pula perintah yang belum dapat dijalankan di aplikasi lain seperti note to self, go to dan listen to. Voice Actions disediakan secara gratis melalui Android Market.
Fitur yang baru diluncurkan beberapa hari lalu itu hanya dapat digunakan di ponsel-ponsel berbasis Android 2,2. Google Voice Actions bekerja dengan mengombinasikan kemampuan mengenali suara dan fungsi pencarian (Search) pada ponsel. Sejumlah perintah pada Voice Actions mirip dengan yang terdapat pada Vlingo. Sebut saja perintah send text to, call, send e-mail to, navigate to, directions to dan map of. Meski begitu, ada pula perintah yang belum dapat dijalankan di aplikasi lain seperti note to self, go to dan listen to. Voice Actions disediakan secara gratis melalui Android Market.
4. Mengetik dengan Swype
Swype memungkinkan pengguna ponsel berbasis Android mengetik hanya dengan menggeserkan jari-jari mereka pada keyboard virtual. Artinya, pengguna tidak perlu mengetukkan jari pada huruf atau angka untuk mengetik teks. Pencipta aplikasi Swype mengklaim sistem tersebut dapat mempercepat waktu pengetikan sekitar 20-30 persen lebih cepat ketimbang menggunakan keyboard standar.
Swype memungkinkan pengguna ponsel berbasis Android mengetik hanya dengan menggeserkan jari-jari mereka pada keyboard virtual. Artinya, pengguna tidak perlu mengetukkan jari pada huruf atau angka untuk mengetik teks. Pencipta aplikasi Swype mengklaim sistem tersebut dapat mempercepat waktu pengetikan sekitar 20-30 persen lebih cepat ketimbang menggunakan keyboard standar.
5. Gunakan fitur prediksi SwiftKey
Ingat fitur prediksi T9 yang dapat digunakan untuk menebak kata? Nah, fitur prediksi SwiftKey mirip dengan itu. Seperti tercantum dalam situs pcworld.com, SwiftKey dapat memprediksi apa yang pengguna ingin katakan dengan brilian. SwiftKey bekerja dengan menyusuri kata-kata yang telah diketik, lalu menggunakannya sebagai landasan untuk menebak. Program dapat mulai memprediksi setelah pengguna mengetik dua karakter. SwiftKey dapat diperoleh secara gratis di Android Market
Ingat fitur prediksi T9 yang dapat digunakan untuk menebak kata? Nah, fitur prediksi SwiftKey mirip dengan itu. Seperti tercantum dalam situs pcworld.com, SwiftKey dapat memprediksi apa yang pengguna ingin katakan dengan brilian. SwiftKey bekerja dengan menyusuri kata-kata yang telah diketik, lalu menggunakannya sebagai landasan untuk menebak. Program dapat mulai memprediksi setelah pengguna mengetik dua karakter. SwiftKey dapat diperoleh secara gratis di Android Market
6. Manfaatkan BlindType
Seperti namanya, aplikasi BlindType dibuat agar pengguna dapat mengetik tanpa perlu melihat layar ponsel. Aplikasi itu unik karena dapat menghasilkan tulisan yang pengguna coba katakan meski jari jemari mereka menunjuk angka atau huruf yang salah. media indonesia.
Seperti namanya, aplikasi BlindType dibuat agar pengguna dapat mengetik tanpa perlu melihat layar ponsel. Aplikasi itu unik karena dapat menghasilkan tulisan yang pengguna coba katakan meski jari jemari mereka menunjuk angka atau huruf yang salah. media indonesia.
semoga tips ini membantu anda yang baru mengenal dunia android.jika ingin download softwarenya bisa di search di google.com
oke gan, infonya sangat bermanfaat
ReplyDeletetapi yang Vlingo ga bisa di download di android