
Game yang berkisah membela dunia dari kelompok teroris terorganisir dan menakutkan ini membutuhkan sistem pergerakan yang taktis agar dunia tidak mengalami kehancuran. Lingkungan game dihiasi dengan pertempuran dari Antartika hingga kota Barcelona.
Dalam menikmati game ini Anda akan disuguhi kualitas grafis yang menakjubkan serta audio yang membuatnya hidup. Game yang dijual seharga $6.99 ini membutuhkan kapasitas penyimpanan 1,9 GB untuk dapat menjalankannya.
0 comments:
Post a Comment