Trik Untuk Mempercepat Download Files yang besar di android

Advertisement
Trik Untuk Mempercepat Download Files yang besar di android - Terkadang saat kita browsing-browsing dengan gadget Android kita menemukan aplikasi, foto, lagu ataupun files yang bagus. Akan tetapi saat ingin mendownloadnya kita terkadang menemukan kesulitan di karenakan ukuran filesnya yang begitu besar. Oleh karena itu pada artikel ini Blog Informasi Android akan memberikan Trik Untuk Mempercepat Download Files yang besar di android.


Trik Untuk Mempercepat Download Files yang besar di android ini sangatlah mudah dan tentunya gratis tanpa melakukan Root pada Gadget sobat.

Berikut ini adalah Trik Untuk Mempercepat Download Files yang besar di android :

1. Pastikan terlebih dahulu sinyal dari operator anda bagus. selain itu pastikan juga gadget anda di set pada mode WCDMA atau mode HSPDA/3G supaya koneksi internet saat menjalankan Trik Untuk Mempercepat Download Files yang besar di android stabil.
2. Install Aplikasi Download Manager yang menurut anda OK. kalau belum punya bisa liat di postinggan Aplikasi Download Manager Terbaik untuk OS Android.
Pada percobaan kali ini kami menggunakan Aplikasi Download Manager "Loader Droid Download Manager".
Untuk melakukan download file, sobat tinggal copy paste direct link download ke kolom yang sudah tersedia.

Apabila sobat belum mengetahui direct link yang akan sobat download, alangkah baiknya sobat menggunakan browser bawaan dari Aplikasi Download Manager Loader Droid untuk mencari file-file yang akan di download. Dengan menggunakan browser bawaan ini proses pengambilan tautan dan proses download akan lebih cepat

Apa sebab dengan menggunakan Aplikasi Download Manager Proses Download Menjadi semakin cepat? hal ini di karenakan files-files yang akan di download akan di pecah-pecah hingga menjadi beberapa bagian. sehingga proses download files juga akan di bagi berdasarkan kecepatan yang ada. Dengan demikian, maka prose download files tidak akan berhenti walaupun koneksi internet kita tidak stabil. Jika Proses Download sudah selesai maka file-file yang terpecah tadi akan di satukan.

Demikianlah Trik Untuk Mempercepat Download Files yang besar di android yang dapat bagikan oleh Blog Informasi Android.
Advertisement
Trik Untuk Mempercepat Download Files yang besar di android | androidmokso | 5

0 comments:

Post a Comment